√ CONTOH SURAT DISPENSASI KULIAH

Hay teman - teman, pada blog Santiko Aji kali ini akan saya tuliskan contoh surat dispensasi kuliah. Semoga contoh surat berikut ini dapat bermanfaat bagi teman-teman sekalian. Mengingat di dunia kampus yang pasti para mahasisa/i nya mempunyai beragam aktifitas baik yang dilaksanakan oleh pihak kampus ataupun luar kampus, maka surat dispensasi kuliah menjadi hal yang lumayan penting juga.
__________________________________________________________

No                   : (No surat)                                     
Lampiran         : 1 (satu) Berkas
Hal                  : Surat Dispensasi Kuliah

Kepada:
Yth. Bapak/Ibu Dosen
Di tempat.

Assalamu’alaikum Wr Wb.
   Dalam rangka acara (Tuliskan kegiatan / sebab anda memerlukan dispensasi kuliah) yang akan dilaksanakan pada:

            Tanggal           : (tanggal kegiatan)
            Pukul               : (waktu pelaksanaan kegiatan)
            Tempat            : (Lokasi kegiatan)

  Sehubungan dengan adanya kegiatan tersebut, maka kami bermaksud untuk memohon izin bahwa nama-nama yang tercantum dalam lampiran ini tidak bisa mengikuti kuliah seperti biasa. Hal ini berkaitan dengan adanya acara tersebut.

Demikian Surat izin ini kami buat, atas perhatian dan kerjasamanya  kami ucapkan terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr Wb.


Surabaya, 19 Desember 2020

Ketua kegiatan                                                                           Sekretaris KPU
Fakultas ........                                                                            Fakultas ..............




( Nama Ketua Kegiatan)                                                               (Nama sekretaris)
 NIM...................                                                                        NIM...................




Mengetahui,
(Ketua Lembaga yang melaksanakan kegiatan)






(Nama Ketua Lembaga)
Nim .........................

 _____________________________________________________________

Semoga contoh surat dispensasi kuliah ini dapat bermanfaat bagi teman teman sekalian.
Terima kasih banyak telah berkunjung pada blog ini.
No comments:
Write komentar